Jika postingan sebelumnya kita membahas tentang apa itu internet? Maka, sekarang saya akan menjelaskan apa itu Processor?
Sebelum masuk ke pembahasan, saya akan menjelaskan tujuan postingan ini. Jadi semua yang saya posting berlabel Komputer adalah untuk memenuhi tugas harian Mata Kuliah Pengantar Teknologi Informasi. Jadi mohon maaf jika banyak yang salah karena saya masih belajar. Untuk memperbaiki dan berbagai ilmu mohon masukan kritik dan saran pada kolom komentar.
Oke kita lanjut ke pembahasan.
Ya bagi kamu para gamers dan pengguna komputer pasti tidak asing lagi dengan namanya Processor. Banyak yang bilang kalau Processor itu adalah otaknya komputer, pusatnya komputer. Ya semua itu emang betul.
Tapi kita bisa simpulkan, Processor adalah sebuah Integrated Circuit atau yang di singkat IC yang mengontrol dan menjalankan semua sistem komputer dan melakukan perhitungan seperti halnya otak.
Untuk lebih jelasnya, macam-macam processor dan daftar tingkat kepintaran Processor akan dibahas pada postingan selanjutnya. Terimakasih
0 komentar:
Post a Comment